Indonesia Menjadi Rating Tertinggi Dalam Panorama Yang Indah di Dunia

10 April 2022 - 00:50 WIB

Tribratanews.tribratanews.com - Indonesia menjadi salah satu yang masuk dalam daftar negara dengan panorama yang indah di dunia. Laporan tersebut seperti yang disebutkan salah satu media Inggris money.co.uk yang menempatkan Indonesia sebagai negara dengan panorama terbaik di seluruh dunia. Sabtu (9/4/22).

Ranking tersebut berdasarkan setiap jarak 100 ribu kilometer persegi wilayahnya Indonesia kilometer selalu terdapat keindahan alam seperti pegunungan, gunung berapi, terumbu karang, hutan tropis dan gletser. keajaiban alam nan indah dan ciamik ini jelas menjadi daya tarik besar bagi para pelancong dari penjuru dunia.

Berikut daftar lengkap negara di dunia yang memiliki panorama alam terbaik:

1. Indonesia 7,77.
2. Selandia Baru 7,27.
3. Kolombia 7,16.
4. Tanzania 6,98.
5. Meksiko 6,96.
6. Kenya 6,70.
7. India 6,54.
8. Perancis 6,51.
9. Papua Nugini 6,39.
10. Comoros 6,22.

Share this post

Sign in to leave a comment