Tribratanews.tribratanews.com - Cianjur. Polri terus melaksanakan kegiatan patroli malam di pemukiman masyarakat yang terdampak gempa. Patroli dilakukan untuk mencegah terjadinya aksi penjarahan, keamanan dan ketertiban.
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Ibrahim Tompo mengatakan dalam berpatroli malam dilakukan pengecekan rumah-rumah yang di tinggal penghuninya ke pengungsian pasca gempa.
Baca juga : Polri Tak Kenal Lelah Lakukan Korve Pembersihan Puing-puing Pasca Gempa Cianjur
Saat berpatroli, petugas juga melaksanakan pengaturan arus lalu lintas di sekitar posko. Patroli malam ini sebagai bentuk upaya Polri dalam menjaga keamanan dilokasi yang terdampak gempa di Kabupaten Cianjur,” jelas Kabid Humas Polda Jabar, Kamis (1/12/22).
(bg/hn/um)