Tribratanews.tribratanews.com - Gempa bumi hari ini Senin (17/7/23), pukul 12.42 WITA. Berdasarkan info Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut dengan magnitudo 5.8. Lokasi gempa berada di 1.46LS, 126.43BT atau sekitar 79 kilometer timur laut Sanana, Maluku Utara dengan kedalaman 10 kilometer
Berikut info BMKG di Twitter, dilansir dari gorontalo.tribunnews.com: #Gempa Mag:5.8, 17-Jul-2023 11:42:16 WIB, Lok:1.46LS, 126.43BT (79 km TimurLaut SANANA-MALUT), Kedlmn:10 Km #BMKG.
Baca Juga: Gempa Magnitudo 6,6 Guncang Argentina Hingga Wilayah Chile
Disclaimer: Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.
#Gempa (UPDATE) Mag:5.8, 17-Jul-23 11:42:16 WIB, Lok:1.46 LS, 126.42 BT (Pusat gempa berada di laut 79 km TimurLaut Sanana), Kedlmn:10 Km Dirasakan (MMI) III - IV Sanana, III Falabisahaya, II - III Labuha, II - III Bobong #BMKG.
(ek/hn/um)